Apa itu Security Headers?
Security Headers adalah konfigurasi pada server yang memberi perlindungan tambahan terhadap
berbagai serangan seperti Cross-Site Scripting (XSS), Clickjacking, pencurian data,
serta manipulasi konten.
Scanner ini membantu Anda memeriksa apakah website memiliki pengaturan header keamanan yang penting
seperti: Content-Security-Policy, X-Frame-Options, X-XSS-Protection, Referrer-Policy, dan lainnya.